Siapa Ketua MK yang Baru? Simak Profil dan Biodata Anwar Usman Terbaru: Umur, Agama, hingga Pendidikan

- Kamis, 16 Maret 2023 | 06:30 WIB
Siapa Ketua MK yang Baru? Simak Profil dan Biodata Anwar Usman Terbaru: Umur, Agama, hingga Pendidikan (Tangkapan Layar Video YouTube Mahkamah Konstitusi RI)
Siapa Ketua MK yang Baru? Simak Profil dan Biodata Anwar Usman Terbaru: Umur, Agama, hingga Pendidikan (Tangkapan Layar Video YouTube Mahkamah Konstitusi RI)

JemberNetwork.com - Kini, Anwar Usman terpilih sebagai Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) untuk masa jabatan 2023-2028.

Anwar Usman terpilih kembali menjadi Ketua Mahkamah Konstitusi dalam tiga kali pemungutan suara.

Pemungutan suara kembali dilakukan karena Anwar Usman dan Arief Hidayat memperoleh 4 suara pada pemungutan suara pertama.

Baca Juga: 23 Hari Terbaring di RS, Begini Kondisi Terkini David Ozora Pasca Tragedi Penganiayaan Mario Dandy: Doanya ya

Pada pemungutan suara pertama, Anwar Usman dan Arief Hidayat masing-masing mendapat empat suara dan satu suara dinyatakan tidak sah.

Pada pemungutan suara kedua, Anwar Usman dan Arief Hidayat kembali imbang karena ada satu suara yang tidak sah.

Pada putaran ketiga, Anwar Usman lebih unggul dari Arief Hidayat dengan mendapatkan lima suara berbanding empat suara.

Baca Juga: Hacker Bjorka Beraksi Lagi! Klaim Bobol Situs BPJS Ketenagakerjaan dan Hendak Menjualnya Data Dalam Bentuk Ini

Dalam pemungutan pemilihan Ketua Mahkamah Konstitusi, Anwar Usman mendapat lima suara, Arief Hidayat empat suara.

Lantas, seperti apa sosok Ketua MK yang baru, Anwar Usman ini?

Dikutip JemberNetwork.com dari berbagai sumber, berikut profil dan biodata Anwar Usman terbaru yang kini kembali terpilih menjadi Ketua Mahkamah Konstitusi yang baru.

Baca Juga: Klarifikasi BPJS Ketenagakerjaan Terkait Bocornya Data yang Diklaim Hacker Bjorka, Dalam Proses Investigasi?

Profil dan Biodata Anwar Usman

  • Nama lengkap: Anwar Usman
  • Nama lengkap dengan gelar: Prof. Dr. H. Anwar Usman, S.H., M.H.
  • Tempat, tanggal lahir: Bima, Nusa Tenggara Barat, Indonesia,  31 Desember 1956
  • Umur: 66 tahun
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Agama: Islam
  • Profesi: Ketua Mahkamah Konstitusi periode 2023 - 2028
  • Orang tua: Usman A. Rahim dan Hj. St. Ramlah
  • Istri pertama: Suhada (Almh, meninggal pada 26 Februari 2021)
  • Istri saat ini: Idayat (menikah sejak tahun 2022)
  • Jumlah anak kandung: 3
  • Nama anak kandung: Kurniati Anwar, Khairil Anwar, dan Sheila Anwar
  • Jumlah anak sambung: 2
  • Nama anak sambung dari Idayati: Septiara Silvani Putri dan Aditya Rimbo Galih Samudra

Baca Juga: Festival Anggaran Aceh: Solusi Partisipasi Untuk Membangun Desa, Masyarakat Wajib Tahu Infonya Secara Terbuka

Halaman:

Editor: Rizqillah

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X