JemberNetwork.com - Madiun adalah salah satu Kabupaten/Kota yang ada di bagian barat Jawa Timur yang terkenal dengan kuliner nasi pecel.
Nasi pecel Madiun menjadi hidangan kuliner tradisional yang sudah sangat populer di masyarakat, bahkan tak hanya di Jawa Timur saja.
Pecel yang biasanya identik sebagai hidangan untuk sarapan pagi, namun warung nasi pecel satu ini memiliki konsep yang sangat berbeda.
Pasalnya, warung yang menjual nasi pecel dengan cita rasa sambel pecelnya yang super pedas ini hanya buka tengah malam.
Dilansir JemberNetwork.com dari Instagram @madiunngemil, sajian nasi pecel Mbah Burek yang berlokasi di Jalan Hayam Wuruk, Madiun ini buka mulai pukul 1 dini hari hingga pukul 3 dini hari.
Warung nasi pecel ini bisa jadi rekomendasi kuliner malam buat kalian yang sering merasakan lapar saat jam-jam kritis ini.
Baca Juga: Ada Soto Porsi Jumbo, Ini 5 Kuliner Paling Enak di Madiun, Dagingnya Gak Pelit, Nagih!
Walau buka tengah malam, warung nasi pecel Mbah Burek ini ternyata tak pernah sepi pengunjung, dan justru lebih ramai dikunjungi.
Artikel Terkait
Sudah Setengah Abad, 5 Warung Nasi Pecel Paling Recommended di Madiun, Disukai Artis hingga Presiden
5 Rekomendasi Kuliner Paling Enak dan Populer khas Madiun, Harganya Tidak Menguras Kantong
Bakso Paling Enak di Madiun! Murah Meriah, Cukup Lima Ribu Dapat Porsi Melimpah Dijamin Kenyang
Tak Hanya Pecel! Inilah Rekomendasi Kuliner Enak di Madiun, Salah Satunya Jajanan Lawas yang Kini Hampir Punah
Teh Tarik Murah Meriah dan Paling Enak di Madiun, Racikan Pas Tidak Kemanisan Dijamin Buat Kangen
Soto Templek Paling Enak dan Murah Meriah di Madiun, Modal 5 Ribu Sudah Bisa Makan Kenyang Sepuasnya
Kuliner Malam Madiun, Mie Ayam Murah Meriah dengan Porsi Pas dan Toping Kepala Ayam Super Komplit